Merah dan Orange

Merah dan Orange adalah dua warna yang hampir  sama-sama menggambarkan kesan energi. Merah biasanya cenderung menonjolkan sisi emosi, baik yang bersifat negatif maupun positif.

Mera

Cocok untuk menggambarkan keberanian seseorang. Warna ini juga menggambarkan kehangatan dan enerjik serta dinamis. selain itu juga dapat menggambarkan kekuatan, hasrat, erotisme, keberanian, simbol dari api, pencapaian tujuan, darah, resiko, ketenaran, cinta, perjuangan, perhatian, perang, bahaya, kecepatan, panas, kekerasan.

Orange

Warna ini dapat memberikan kesan kuat untuk sesuatu yang begitu penting. Orange juga dapat menarik perhatian seseorang. warna yang jarang digunakan oleh orang kebanyakan ini akan membuat si pemakai warna orange menjadi perhatian setiap orang melihatnya. Karena sifat warna Orange yang memberikan kehangatan, persahabatan, karier, kesuksesan, kesehatan pikiran, keadilan, daya tahan, kegembiraan, gerak cepat, ketertarikan, independensi.

Kenapa cuma dua warna ini yang di tulis? Karena bagi gw kedua warna ini sama-sama memberikan kekuatan. Kekuatan yang berujut positif atau negatif. dan kedua warna ini yang banyak dipakai oleh para pembisnis buat memasarkan prodaknya kaya beberapa merek-merek terkenal dan memiliki kualitas yang baik. Mereka mengunakan warna merah atau orange untuk prodaknya.

Tinggalkan komentar